CARA INSTALSI MIKROTIK VIA VIRTUAL BOX
Wednesday, 18 December 2013
OK sob kita mulai saja prosesnya.
Langkah pertama yang harus kita persiapkan adalah sebuah komputer atau laptop atau netbook juga bisa yang penting sudah diinstall aplikasi VIRTUAL BOX dan persiapkan juga SO masternya ( MIKROTIK ) kalu belum punya sobat bisa download di sini ( linkya ada di bawah )
1. Buka aplikasi virtual boxnya dan pilih NEW karena kita akan buat baru
2. Pada pengaturan VN OS type kita isi dengan MIKROTIK maka kotak so dan versi so akan menjadi other ini dikarenakan so mikrotik belum terdaftar di aplikasi virtual box. jika kurang faham silahkan lihat gambar.
3. Creat new memori akan sesuai standartnya yaitu 64 Mb dan pada virtual harddisk pilih creat new virtual hardisk, dan kemudian next..
Langkah pertama yang harus kita persiapkan adalah sebuah komputer atau laptop atau netbook juga bisa yang penting sudah diinstall aplikasi VIRTUAL BOX dan persiapkan juga SO masternya ( MIKROTIK ) kalu belum punya sobat bisa download di sini ( linkya ada di bawah )
1. Buka aplikasi virtual boxnya dan pilih NEW karena kita akan buat baru
2. Pada pengaturan VN OS type kita isi dengan MIKROTIK maka kotak so dan versi so akan menjadi other ini dikarenakan so mikrotik belum terdaftar di aplikasi virtual box. jika kurang faham silahkan lihat gambar.
3. Creat new memori akan sesuai standartnya yaitu 64 Mb dan pada virtual harddisk pilih creat new virtual hardisk, dan kemudian next..
4. Dan creat new virtual box pilih VHD (virtual hard disk)
5. Dan kemudian pilih dynamically allocated.
6. Pada virtual disk file location and size digunakan untuk menaruh lokasi untuk memori instalasi sperti gambar dibawah ini.
7. Dan next kemudian kata siap menginstal mikrotiknya.
8. Pada layar selet media instalasi pilih browser pada yang pada gambar folder pilih dimana anda menaruh master tersebut bila menggunakan dari file ISO.
9. Tampilan awal untuk langkah instalasi
10. Tekan a untuk meng install semua dan tekan i untuk press set upnya...
11. Kemudian kita pilih y untuk instalasi dengan kanfigurasi dan n untuk tanpa konfigurasi . dan kita pilih n untuk lakukan instalsi. Dan kemudian pilih y unutuk melakukan proess dan parttisi.
12. Kemudian tunggu prosess instalasi selesai dan apabila sudah ada tulisan press enter to reboot tekan ENTER.
13. Setalah itu tekan y untuk melanjutkan untuk login dan kemudian masukkan user dengan admin dan password dikosongi.
14. tampilan awal mikrotik dan mikrotik siap untuk di konfigurasi untuk suatu jaringan.
15. Selesai
gimana sob mudah kan caranya silahkan dipraktekin yahhh biar bermanfaat n jangan lupa komenya yahhhh.
Wassalamualikum Wr.Wb
Related Posts